Setiap petani ikan tawar tentu mengingikan kesuksesan dalam memperoleh hal dalam budidaya ikan tawar yang di jalani, namun seringkali orang tidak menyadari dan mempelajari hal yang mempengaruhi nya.
Berikut saya saya sajikan beberapa hal yang bisa mempengaruhi kesuksesan budidaya ikan air tawar.
- Kenali jenis ikan budidaya anda
Sebelum memulai usaha kita sebaiknya tahu terlebih dahulu jenis ikan yang akan kita budidayakan meliputi :
- Jenis / kategori ikan / morfologi
- ikan apa yang kita pelihara
- bentuknya seperti apa
- suhu tinggalnya bagaimana ? ketinggian ? berlumpur dsb
- apakah karnivora / bukan ?
- Harga bibit serta spesifikasi kualitas benih
- berapa harga bibit pada umumnya ?
- seperti apa benih yang berkualitas dan harganya di lokasi anda ?
- teknik budidaya
- Sistem kolam
- pilihlah jenis kolam yang sesuai ( beton, terpal, keramba, media lain atau tanah)
- Sistem reproduksi dan budidayanya
- pakan ikan alami/buatan
- Pasar ( peluang pasar )
- penyakit / hama
- pelajari inovasinya dengan peternak sukses
- dan lain-lain - persiapkan sebelum memulai
Hal pertama yang kita butuhkan adalah analisa dana yang akan kita perlukan termasuk dana cadangan dan beberapa hal lainnya.. Hal ini harus jelas jika tidak maka kita akan rugi banyak.. Adapuhal tersebut antara lain :
berapa dana yang kita butuhkan untuk
- pembuatan kolam dan perangkat yang mendukungnya.
lokasi, perangkat seperti pompa air, aerotor, pipa, selang kran, jaring, kolam
pembuangan, penghalang sinar, obat-obatan dll
- penyiapan pakan alami dan buatan
ini sangat penting sekali di ketahui sebelum memulai usaha jenis ini.. paling tidak
sebelum anda memulai anda sudah menyiapkan 1 bulan sebelumnya pakan baik yang
alami ( cacing dsb ) dan buatan demi keberhasilan anda
- penyiapan SDM tenaga kerja ( petani ) - target merket jelas
tentukan dulu mau di bawa kemana hasil budidaya anda ? jika sudah ada pelanggan yang
mendatangi kolam anda akan lebih mudah.. atau mungkin anda sudah punya restoran
di mana anda akan melempar prosuksi ikan ke sana.. tapi lebih baik jika anda benar-benar sudah siap dengan pasar anda seperti membidik rumah makan, hotel dan pasar lokal di wilayah anda dulu untuk berbagi keuntungan serta menjualnya sendiri di pasar anda.. gunakan promosi yang benar dalam market anda.
lain dari itu pastikan tiap bulan uang anda lancar pemasukan artinya buatlah kolam secara bertahap untuk memenuhi kebutuhan pasar dengan alokasi tebar benih yang benar, misalnya anda punya 12 bak kolam dan per kolamnya untuk 1 bulan, artinya bulan esok kolam no 2 untuk kebutuhan pasar di bulan berikutnya dan kolam 1 satu siap untuk bulan berikutnya dst - kembangkan inovasi
kembangkan inovasi yang produktif dengan mempelajari dari perikanan orang lain, ukur kemampuan anda selama ini dan lakukan percobaan.. anda bisa memulai dengan mendirikan mitra untuk peternak baru dengan menyediakan bibit dan menjual skill anda.. lalu bernovasi denga teknologi yang bari di perikanan air tawar anda.
Selamat dan sukses
0 komentar :
Posting Komentar